Aku ingin mati.
TIDAK!
Aku tidak ingin mati!
Kau ingin mati?
Silahkan !
Aku hanya tak ingin,
Bila aku mati nanti
Aku berkata..
Aku ingin hidup kembali
Huh, memalukan!
Apa gunanya mati,
Kalau kau punya hidup?
Bersyukurlah!
Kau punya hidup
Tapi, mengapa kau inginkan mati?
Dasar bodoh!
Kau pikir mati lebih baik?
Tau darimana kau?
Sudahlah.
Jangan pernah sesali hidupmu
Kau harus yakin bahwa ada jalan yang lebih baik
Kau harus tetap hidup
Hiduplah seperti kau akan tetap hidup selamanya
Bangkitlah!
Katakanlah!
Aku tetap ingin hidup!